Posts

Showing posts from October, 2021

Bayiku 18 bulan: Suka Bersosialisasi

Image
Dulu waktu awal-awal baru melahirkan, terbayang kayak apa ya kalau si bayi udah 18 bulan. Udah jalan, lari-lari, berceloteh. Dan...tadaaa alhamdulillah bayiku bulan Oktober ini memasuki usia 18 bulan. Yes, 1,5 tahun! Udah bukan bayi lagi. Terharu deh. Selain mengevaluasi milestone 4 aspek yang biasanya, batitaku sekarang ini udah punya sebuah pencapaian yang menurut kami membanggakan yaitu: bergabung di daycare . Terharu kedua :") TUMBUH Mengukur antropometri batitaku di usia ini nggak mudah karena dia lagi suka banget lari-lari dan udah punya keinginan sendiri.  BB: 9.5 kg TB: 78 cm LK: Gigi: tumbuh gigi geraham rahang kanan atas, rahang bawah kanan-kiri, dan gigi taring (borongan banget kan?) KEMBANG Gerak kasar Berjalan cepat-hampir lari-lari Berjinjit Memanjat tangga perosotan mini Jalan di tempat (belum kayak orang dewasa tapi kaki kanan-kiri udah bisa gantian diangkat) Jalan mundur Gerak halus Mengarahkan sedotan ke lubangnya Menyusun balok Mencoret-coret Memasukkan benda ke...

Serial Doa#1 : Tentang Keturunan dan Keluarga

Image
Mau ngumpulin beberapa doa di sini ya. Buat catatan pribadi aja sebetulnya biar lebih mudah dicari. But, if it reaches you then it's how Allah show you His greatness. Just like He did to me ;)